Tag: kura-kura

Diduga Ritual, Kura-Kura Dilepas di Danau Toba

Diduga sebagai ritual etnis tertentu, sejumlah kura -kura (labi-labi) –salah satu jenis reptil karnivora– dilepas ke perairan kawasan Danau Toba tanpa seizin instansi terkait. Pelepasan sejumlah hewan ini dilakukan perairan di Danau Toba, Minggu (6/8/2023). Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan Kabupaten Simalungun, Robert Pangaribuan ketika dikonfirmasi wartawan mengaku, tidak mengetahui adanya pelepasan kura-kura tersebut Read more…