Banyak destinasi wisata Papua menyuguhkan keindahan alam yang mempesona. Tak terkecuali destinasi wisata Papua yang berada di Kabupaten Jayapura. Selain Danau Sentani yang tersohor, ada sejumlah destinasi wisata Papua yang bisa dikunjungi. Berikut 7 rekomendasi destinasi wisata yang ada di dekat Danau Sentani: 1. Bukit Teletubbies Sejumlah wisatawan menikmati keindahan Bukit Teletubbaies yang menjadi Read more…