Sop Buntut adalah kuliner khas Indonesia yang sangat populer di masyarakat. Sajian itu memiliki cita rasa yang kuat dari lezatnya kaldu dan buntut sapi yang empuk. Sop buntut sendiri memiliki beberapa versi di seluruh dunia. Tidak hanya di Indonesia setidaknya ada lima jenis sop buntut populer, yakni dari Indonesia, Cina, Korea, Amerika Selatan dan Inggris. Di Read more…