Salah satu upaya untuk tetap eksis di ranah bisnis adalah berkreasi, apalagi di tengah pandemi virus korona baru. Langkah ini pun dilakoni oleh para perajin tas anyaman dari plastik. Awalnya, para perajin tas anyaman hanya membuat produk yang berfungsi untuk membawa barang belanjaan saja. Namun, seiring perkembangan waktu, para perajin mulai merancang tas plastik yang Read more…