Tawangmangu merupakan kecamatan di Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah, yang memiliki keindahan wisata, tak kalah dengan kota wisata lainnya. Bahkan, tempat-tempat wisata di Tawangmangu sudah beberapa kali eksis di media sosial. Apalagi udaranya yang sejuk bikin kita betah liburan di Tawangmangu. Kalau kamu berencana liburan ke Jawa Tengah, jangan lupa catat beberapa tempat wisata di Tawangmangu Read more…