Batak

  • Identitas Batak

    Identitas Batak populer dalam sejarah Indonesia modern setelah bergabungnya para pemuda dari Angkola, Mandailing, Karo, Pakpak, Simalungun, dan Toba dalam organisasi Jong Batak di tahun 1926. Organisasi ini memiliki satu…

  • Asal Usul Suku Batak Dari Berbagai Versi, dari Afrika Hingga Titisan Dewa

    Suku batak di Sumatera Utara (Sumut) merupakan salah satu suku terbesar. Suku batak juga memiliki berbagai cerita unik dan mengagumkan. Apalagi orang—orang hebat di negeri ini banyak berasal dari suku…

  • Surat Batak

    Surat Batak, disebut juga sebagai Surat na Sampulu Sia (kesembilan belas huruf), Si Sia-sia, atau Aksara Batak, adalah salah satu aksara tradisional Indonesia yang berkembang di wilayah masyarakat Batak, Sumatra Utara. Surat Batak terdiri dari beberapa varian yang digunakan untuk…

  • Aksara Batak

    Kata aksara berasal dari bahasa Sansekerta dan berarti huruf. Bahasa Batak tidak mengenal istilah “aksara”. Yang dipakai ialah istilah surat. Dalam bahasa Batak “surat” tidak berarti ‘surat’ dalam bahasa Indonesia melainkan istilah surat dalam bahasa…

  • Benda benda peninggalan masyarakat Batak

    HOMBUNG Peninggalan lama, dibuat dari kayu pinasa, diukir motif gorga Batara Siang. Dipakai untuk tempat harta don barang pusaka lainnya. Hombung ini juga berfungsi sebagai dipan untuk tempat tidur pemiliknya…